Rabu, 15 Desember 2021

Kapolsek Lembeh Selatan bersama Danramil Lembeh Selatan pantau langsung vaksinasi di wilayah Lembeh Selatan dan Lembeh Utara.

 


pada hari ini (Rabu 15/12/2021) di seluruh wilayah Indonesia menggelar vaksinasi mamasal.hal ini berlaku juga di wilayah Kecamatan Lembe Selatan dan Kecamatan Lembeh Utara yang pelaksanaannya di pantau langsung oleh Kapolsek Lembe Selatan AKP. E. KAWATU bersama DANRAMIL Lembe Selatan.




Hal ini memiliki dampak yang besar bagi masyarakat yang belum di vaksin. Terbukti pada hari ini banyak masyarakat yang belum di vaksin berbondong-bondong mendatangi tempat di laksanakannya vaksinasi untuk melakukan vaksin.



Strategi Kapolsek Lembeh Selatan dengan cara turun langsung memantau vaksinasi dan melibatkan seluruh personil yang bertugas di Polsek Lembe Selatan ini cukup manjur untuk peningkatan jumlah masyarakat yang telah di vaksin. Tegas Kapolsek salah satu faktor sehingga banyak masyarakat yang datang karena masyarakat tidak perlu repot-repot dan memerlukan biaya untuk mendatangi Puskesmas yang biasanya di jadikan tempat pelaksanaan vaksinasi karena jarak yang jauh tetapi petugas vaksin yang mendatangi kelurahan yang masyarakatnya masih banyak yang belum di vakasin. Di samping itu juga Kapolsek memerintahkan personil Polsek Lembeh Selatan untuk menjemput masyarakat yang tinggal jauh dari tempat di laksanakan vaksin dan bersedia di vaksin untuk di bawa ke tempat di laksanakannya vaksin.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar