Rabu, 17 Februari 2021

PELAKSANAAN VAKSINASI UNTUK TENAGA KESEHATAN TAHAP KE -2 DI PUSKESMAS DI PULAU LEMBEH BERLANGSUNG KONDUSIF

 


Humas Polsek Lesat….Polsek Lembeh Selatan  melaksanakan Pengawalan serta pengamanan pemberian Vaksin Covid 19  Tahap ke 2  kepada  tenaga kesehatan di Puskesmas diwilayah Pulau Lembeh, Rabu ( 17/2/2021).

Puskesmas  yang berada dipulau lembeh meliputi Puskesmas Pintu kota yang berada di kelurahan Pintu kota kecamatan Lembeh Utara dan Puskesmas papusungan yang terletak di Kelurahan papusungan Kecamatan lembeh Selatan Kota Bitung.

Vaksin Covid 19 yang akan dilakukan vaksinasi kepada Petugas kesehatan di tiap tiap puskesmas di pulau lembeh untuk Puskesmas Pintu Kota sebanyak 5 buah vaksin dan untuk Puskesmas Papusungan berjumlah 4 diambil dari gudang Vaksin yang terletak  Rumah Sakit Manembo nembo Bitung 

Kapolsek Lembeh Selatan Akp Arie Najoan, SH yang di temui menjelaskan bahwa  pemberian Vaksin untuk  kepada tenaga medis di 2 Puskesmas pada hari ini semua Vaksin yang di ambil masing masing puskes terpakai sesuai dengan daftar dan jumlah vaksin yang diambil dari gudang vaksin tutur kapolsek

Tidak ada komentar:

Posting Komentar