Rabu, 09 November 2022

Kapolsek Lembeh Selatan hadiri Rapat Koordinasi Rangka Pengamanan Terpadu Nataru 2022 diwilayah Kecamatan Lembeh Selatan

 



Humas Polsek Lembeh Selatan,-Kapolsek Lembeh Selatan menghadiri Rapat Koordinasi dalam Rangka Pengamanan Terpadu Nataru 2022 diwilayah Kecamatan Lembeh Selatan di Kantor Perhubungan Kec. Lembeh SelatanKantor Perhubungan Kec. Lembeh Selatan, Rabu (09/11/2022) Pukul 10.30 Wita

Kegiatan dihadiri oleh Kasi Program BPTD (Balai Pengelola Transportasi Darat) Kementerian Propinsi Sulut BPK Adi Prabowo, Kapolsek Lembeh Selatan Iptu Jefri Luma, Pengawas Operasional Kementerian Perhubungan Kota Bitung Bpk. Julianus, Koordinator Pengawasan Perhubungan Darat pengawasan Terminal  Kec. Lembeh Selatan BPK. Jhon tjoe dan Seluruh staf Perhubungan Kec. Lembeh Selatan.

Hasil rapat tersebut "Kementerian Perhubungan bersama TNI Polri akan melaksanakan Operasi penertiban kelengkapan Kapal Angkutan penumpang  Lokal yang beroperasi Papusungan Ruko, menjelang Nataru 2022, Kementrian Perhubungan akan berkoordinasi dgn KSOP kota Bitung dalam rangka melengkapi Pas Jalan Kapal motor penumpang Transportasi Papusungan Ruko dan Pihak Pengguna Kapal Perahu Transportasi yang tidak menaati Ketentuan ijin berlayarnya dicabut" tutur Kapolsek

"Pengamanan Nataru 2022 akan di bentuk Posko Pengamanan Terpadu Pers yang terlibat dalam Pos Terpadu teri dari TNI - Polri Kementrian Perhubungan, Dinas Perhubungan Kota Bitung Kesehatan" tutup Kapolsek

Tidak ada komentar:

Posting Komentar