Rabu, 28 April 2021

KAPOLSEK LEMBEH SELATAN MENGHADIRI ACARA HUT KE 63 JEMAAT GMIM ELFRATA DORBOLAANG


Humas Polsek Lesat-Kapolsek Lembeh Selatan AKP Arie Najoan, SH menghadiri kegiatan Ibadah Syukuran Hut ke 63 Jemaat GMIM elfrata Doorbolaang Kecamatan Lembeh Selatan, Rabu (28/4/2021)

Kapolsek Lembeh Selatan AKP Arie NAJOAN, SH didampingi Oleh kasium Polsek Lembeh Selatan IPDA Suwardi, Aipda Sumolang dan Bripka Binhur Muhede.

Selain Kapolsek Lembeh Selatan dihadiri oleh Mewakili walikota yaitu Kepala staf ahli hukum dan politik Kota Bitung Vicky Sangkaeng Ketua Wilayah Tanawangko III Pdt. Welly Pudihang, M. Th, Mewakili Koramil Lembeh Selatan Serma Samuel Liwoso, Yang mewakili Camat Lembeh Selatan Carles Tumewu, S. Sos, Ketua Jemaat GMIM Efata Dorbolaang Pdt. Velly Jeksen Walangitang, S. Th, Seluruh pedeta yang ada di wilayah lembeh Selatan, Lurah Dorbolaang Yacob Takaliuang, SH, Umat Jemaat Efata Yang hadir sekitar 150 org.

Sambutan Walikota Bitung Kepala Staf yang disampqikqn oleh ahli hukum dan politik Kota Bitung Vicky Sangkaeng dengan harapan agar tetap eksis menghadapi tantangan global Agar membangun mental mencintai budaya serta mendukung program pemerintah Kota Bitung yg menuju pada Bitung yang menjadi kota digital, serta selalu sesuai dengan protokol kesehatan.

Dalam kesempatan tersebut Kapolsek Lembeh selatan memberikan himbauan kamtibmas serta Protokol Covid 19 dengan menerapkan 5M.

Kegiatan berlangsung kondusif

Tidak ada komentar:

Posting Komentar